Peran Strategis Points of Entry dalam Penanganan Pandemi: Pembelajaran dari COVID-1

Yogyakarta, 16 April 2025 — Pandemi COVID-19 telah menjadi pelajaran penting bagi sistem kesehatan global, terutama dalam pengelolaan Points of Entry (PoE) di bandara, pelabuhan, dan pos lintas batas darat. Topik ini menjadi fokus utama dalam Seminar Rabuan yang digelar secara daring pada Rabu, 16 April 2025. Acara ini diikuti oleh mahasiswa, alumni, serta perwakilan […]

Seri Webinar Surveilans Gizi #1: Mengulas Dinamika Surveilans dan Implementasi Program Gizi di Indonesia.

Yogyakarta, 26 Maret 2025 – Minat Gizi Kesehatan Masyarakat, Departemen Biostatistik, Epidemiologi, dan Kesehatan Populasi, Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan Universitas Gadjah Mada menyelenggarakan Seri Webinar Surveilans Gizi #1 pada Rabu, 26 Maret 2025. Mengangkat topik “Surveilans Gizi dan Implementasi Program Gizi Kesehatan Masyarakat di Indonesia”, kegiatan ini dilaksanakan secara daring dan berhasil menjaring […]

Sekolah Sehat Kembali Digelar, Tekankan Pentingnya Konsumsi Makanan Bergizi Sejak Dini

Sleman, 15 April 2025 — Setelah sempat terhenti akibat pandemi Covid-19, program “Sekolah Sehat” kembali dirancang dan digulirkan oleh tim dari Magister Kesehatan Masyarakat (MKM) Universitas Gadjah Mada. Dipimpin oleh Dr. dr. Mubasysyir Hasanbasri, MA, kegiatan ini akan dimulai kembali di SD Negeri Jatisari, Kabupaten Sleman, dengan menyasar siswa kelas 5 dan 6 sebagai peserta […]

Kuliah Singkat Public Health dalam Diskusi Bersama Mahasiswa Magister Kesehatan Masyarakat Universitas Gorontalo

Yogyakarta, 17 April 2025 — Dr. dr. Mubasysyir Hasanbasri, MA, selaku kepala prodi Magister Kesehatan Masyarakat UGM  turut menghadiri kegiatan diskusi dan berbagi ilmu bersama jajaran Magister Kesehatan Masyarakat Universitas Gorontalo. Dalam kegiatan ini Dr. Mubasysyir diminta untuk menyampaikan kuliah singkat, mengangkat dari hasil papernya yang berjudul “Arisan Toilet”. Dari hasil paper yang telah dilakukan, […]

Seminar Rabuan: Bagaimana Photovoice Membantu Masyarakat Inklusif Terhadap Orang dengan HIV

Yogyakarta, 19 Maret 2025 – Departemen Biostatistika, Epidemiologi, dan Kesehatan Populasi (BEPH) FK-KMK UGM kembali menggelar Seminar Rabuan dengan tema “Bagaimana Photovoice Membantu Masyarakat Inklusif Terhadap Orang dengan HIV”. Acara ini menghadirkan Dr. Ami Kamila, S.ST., M.Kes sebagai narasumber dan dipandu oleh moderator Widyawati, S.Kp., M.Kes., Ph.D. Dalam sambutannya, Dr.dr.Mubasysyir Hasanbasri, MA selaku kepala prodi […]

Lima Mahasiswa Departemen BEPH Mengikuti Program Pertukaran Mahasiswa di Mahidol University, Thailand

Yogyakarta, 13 Maret 2025 – Lima mahasiswa dari Departemen Biostatistic, Epidemiology, and Population Health (BEPH) Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan (FK-KMK) Universitas Gadjah Mada berpartisipasi dalam Program Pertukaran Mahasiswa: Isu Kesehatan dan Sistem Kesehatan di Thailand yang diselenggarakan oleh Fakultas Kesehatan Masyarakat, Mahidol University, Thailand. Program ini berlangsung dari 15 hingga 26 Maret 2025 […]

Mahasiswa FETP UGM Paparkan Riset Kesehatan di GLOBEHEAL 2025 di Bangkok

Bangkok, 21 Februari 2025 – The 8th Global Public Health Conference (GLOBEHEAL) 2025, sebuah konferensi ilmiah internasional di bidang kesehatan masyarakat, telah sukses diselenggarakan pada 20–21 Februari 2025 di The Ambassador Hotel, Bangkok, Thailand. Acara ini diselenggarakan oleh International Association of Public Health (IAPH) dan University of Cyberjaya, Malaysia, serta mendapat dukungan dari The International […]

Mahasiswa MPH UGM peminatan International Health mengikuti The 35th Annual Scientific Meeting of the Japan Epidemiological Association (JEA) di Kochi, Jepang

Jepang, 14 Februari 2025 – Prestasi membanggakan ditorehkan oleh mahasiswa Magister Kesehatan Masyarakat (MPH) Universitas Gadjah Mada (UGM) peminatan International Health. Dua mahasiswa, Intan Rosenanda Sofiany dan Qotru Al-Naday, mewakili UGM dalam The 35th Annual Scientific Meeting of the Japan Epidemiological Association (JEA) yang diselenggarakan di Kochi, Jepang, pada tanggal 12-14 Februari 2025. Dalam forum […]

Departemen Biostatistik, Epidemiologi, dan Kesehatan Populasi Ikuti Workshop Awal Tahun 2025

Yogyakarta, 23 Januari 2025 – Departemen Biostatistik, Epidemiologi, dan Kesehatan Populasi Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan (FK-KMK) Universitas Gadjah Mada turut berpartisipasi dalam Workshop Awal Tahun 2025 yang diselenggarakan oleh Program Magister Kesehatan Masyarakat (MPH) UGM di Hotel Artotel Suites Bianti, Yogyakarta. Kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat sinergi akademik, memperbarui strategi pembelajaran, serta merumuskan […]

Dosen Departemen Biostatistik, Epidemiologi, dan Kesehatan Populasi Berbagi Pengalaman Dalam Webinar “Awardee Talk: Conquering the LPDP Scholarship”

Yogyakarta, 31 Januari 2025 – Program Magister Kesehatan Masyarakat (MPH) Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan (FKKMK) Universitas Gadjah Mada kembali mengadakan webinar bertajuk “Awardee Talk: Conquering the LPDP Scholarship – Impactful Stories from MPH Scholars“. Webinar ini menghadirkan dr. Jonathan Hasian Haposan, MPH, seorang dosen dari Departemen Biostatistik, Epidemiologi, dan Kesehatan Populasi, yang kini […]